berkarya dari cerita-cerita usang manusia....
yang semakin lelah mengulur benang masa....
menelaah inspirasi yang muncul dari hati terdalam....
dan mengutik realita sekitar yang kuat tertanam....
lukisan sejarah beragam warna penghayatan....
dari keindahan Senyum C*nta sampai Tangis K*kecewaan....
kisah dengan beribu kemungkinan....
terangkum dalam satu akhir kehidupan....
inilah kita....
inilah Cerita terIndah kita....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar